Setelah melewati banyak cerita yang tak jelas selama ini, akhirnya Gintama akan menayangkan arc paling serius dalam seri ceritanya. Seperti yang di tayangkan pada akhir anime gintama episode 297
(atau gintama season 4 episode 32), di jelaskan bahwa ini akan menjadi season paling serius dalam sejarahnya, dan mungkin akan mengalahkan arc gintama yang lain, seperti arc benizakura, raja malam hari , masa depan (movie 2) dan arc lainya. Hal di atas diperjelas pada episode Gintama: Jump Festa 2015, yang akan menayangkan karakter karakter kerent seperti Takasugi dan anggota anggota Klan yato yang dipinpin oleh kakak nya kagura (Kamui). Dan tentu saja sang karakter paling menarik (lucu) di gintama juga tak ketinggalan, yaitu Shogun~sama. (judulnya saja shogun assasination wkwk).
Intinya siap siap tayang besok tanggal 2 desember~!! >_<
Intinya siap siap tayang besok tanggal 2 desember~!! >_<
Peringatan~~!!!
Tulisan di bawah akan membahas tentang trailer gintama yang ada di akhir anime episode 297 (32), dan Gintama° Jump Fiesta 2015.
Cerita dimulai dengan kegelisahan shogun yang ditinggalkan oleh satu demi satu temanya, dan itu membuatnya merasa menjadi orang yang tak pantas untuk menjadi orang yang memimpin sebuah Negri.
Shogun hanya menginginkan menjadi seorang kakak biasa yang bisa meminum teh yang disediakan oleh adiknya.
Lalu ketika Shogun akan meminum teh, munculah Sanchan yang menhancurkan gelasnya karena dalam gelas tersebut ada racun.
Dimulailah, Arc Pembunuhan Shogun.
Mengetahui hal tersebut, shinsengumi dan Yorozuya bekerja sama untuk melindungi shogun dengan membuat dummy, namun yang jadi dummy adalah gintoki. wkwk.
Dan dimunculkan pula calon shogun baru dan Kamui yang juga ingin membunuh shogun. >_< , selanjutnya scene berubah ke kemunculan Takasugi dan kegilaan Okita shogo.
Diketahui juga ternyata shogun dan Pemimpin Oniwaban (Hattori Zenzo) adalah teman masa kecil, namun karena Hattori merasa bahwa teman masa kecilnya tak cocok untuk menjadi shogun, dia menghianatinya. Shogun pun menyerahkan semuanya pada teman masa kecilnya tersebut.
Scene berlanjut ke cerita masa lalu, yaitu ketika shoyo~sensei mati. Dan dilanjutkan ke pertarungan kerent lainya, diantaranya adalah kegilaan kagura yang muncul, shinsengumi yang mengamuk, dan di tutup dengan pertarungan antara dua murip seperguruan yaitu antara Takazugi dan Gintoki.
Sudah jelas, jika di lihat dari trailernya mungkin ini akan menjadi arc terbaik di gintama. Mungkin cukup sekian post kali ini, silahkan request jika ada artikel yang anda inginkan.
*jangan lupa like fanspage kami. (Tenpouin D.Rei Blog)
*Baca juga, Karakter paling Cantik di Gintama (Dekoboko Arc).