Friday, July 15, 2016

Asatsu-DK Mengumumkan Rencana untuk Mengakuisisi Studi Anime Gonzo

Agensi periklanan Jepang Asatsu-DK mengumumkan bahwa mereka berencana untuk membeli studio anime Gonzo dengan tujuan untuk membuatnya sebagai anak perusahaannya. PEriode penawaran publik akan dibuka pada hari Jumat ini dan akan berjalan hingga 22 Agustus 2016 dengan harga saham 26.819 yen. Total pembelian diperkirakan sekitar  6,2 Milyar yen apabila Asatsu-DK membeli seluruh sahamnya.


Asatsu-DK menyetujui harga saham dengan perjanjian bersama perusahaan investasi Jepang Iwakaze Capital, yang menjadi pemilik mayoritas dari perusahaan induk Gonzo, GDH pada 2008 dan kini memiliki sekitar 80% saham di Gonzo.

Gonzo didirikan pada 1992 silam saat produser anime Shouji Murahama meninggalkan Gainax untuk memulai perusahaannya sendiri. Kemudian perusahannya merger dengan perusahaan Digimation milik Shinichiro Ishikawa pada tahun 2000 dan memulai sebuah perusahaan induk baru. GDH (Gonzo Digimation Holdings). GDH mengambil alih Gonzo dan memakai namanya pada 2009. 『ID


Sumber dan Gambar: ANN


from Blog Berita - Anime | Manga | Techno
via http://ift.tt/1UJ0oP1

Related Posts:

  • HyokaAnime Action TerbaikHyokaAnime ini menceritakan seputar kehidupan Hotaro Oreki. Di saat masuk SMA , ia sama sekali tidak tertarik untuk masuk ke club … Read More
  • Arcana FamigliaAnime Action TerbaikArcana FamigliaAnime ini bercerita tentang sebuah organisasi yang bernama Arcana Famiglia. Organisasi ini bertugas untuk melindung… Read More
  • Love LabAnime Comedy TerbaikLove Lab Love Lab adalah anime yang bercerita tentang kehidupan dua orang gadis yang bersekolah di Fujisaki Girls Academy. Me… Read More
  • BtooomAnime Action TerbaikBtooom Btoom adalah anime yang bercerita tentang kehidupan seorang pemuda yang berusia dua puluh dua tahun yang masih belum b… Read More
  • Medaka BoxAnime Action TerbaikMedaka BoxAnime Medaka Box bercerita tentang kehidupan seorang murid perempuan yang bernama Medaka Kurokami. Ia adalah seorang yan… Read More